Jumat, 30 Desember 2016

Indonesia Di Era Globalisasi



Indonesia Di Era Globalisasi

Globalisasi berasal dari kata “global” yang artinya mendunia atau meliputi seluruh dunia. Globalisasi juga memudahkan penduduk suatu Negara untuk berkomunikasi dengan penduduk di Negara lain. Globalisasi juga diharpkan mampu menciptakan kesejahteraan seluruh umat manusia, mengentaskan kemiskinan dan melindungi hak asasi manusia.
Ciri-ciri Globalisasi
a.Prubahan dalam pola hubungan antar manusia dan antar bangsa.
b. Terjadinya perdagangan antar Negara.
c. Terjadinya  hubungan social budaya antar Negara
d.Menghadapi masalah bersama dengan Negara lain.
Bukti-bukti Globalisasi
a.   Bidang telekomunikasi.
b.   Bidang ekonomi.
c.   Bidang industry.
d.   Bidang kependudukan.
Saluran Globalisasi
a.   Media massa
b.   Pariwisata internasional
c.   Lembaga perdagangan
Kemajuan sarana transportasi,komunikasi dan informasi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar